14 Desember 2024

Ilmu Yang Diberikan Bapak Bupati Agar Jangan di Sia-siakan

Spread the love

Malaka.libasmalaka.com Stunting biasa terjadi di usia 1.000 hari pertama manusia terlahir. Penyebabnya ada empat, seperti sang ibu kekurangan informasi akan kebutuhan gizi baik, minimnya informasi untuk imunisasi di kawasan terpencil, kualitas makanan yang kurang, dan lingkungan yang tak sehat,

Hal ini di sampaikan oleh Ketua Dharma Wanita Persatuan Malaka, Elisabeth Bota Bria Seran, salah satu dari tiga fasilitator diantaranya Marselina Klau Kabid Paud Pada dinas PKPO dan Felisitas Imelda Nahak Kepala Desa Lamea, ketika memberi pencerahan kepada ratusan peserta Sosialisasi pendidikan keluarga di aula SMA Fajartimur Kobalima selasa Kecamatan Kobalima Kabupaten Malaka (22/10/19)

Baca juga : Bupati Malaka Ajar Stunting Kepada Tim Penggerak PKK Desa dan Pengelola PAUD

Menurut Elisabeth,
Pelajaran yang disampaikan Bapak bupati Malaka tadi sudah cukup jelas dan telah memberikan kuliah gratis kepada kita,

“saya sengaja mengulas agar ilmu yang diberikan bapak bupati tidak hilang dan sia – sia begitu saja dan kita harus ingat pesan bupati agar malaka kedepan tidak ada lagi yang mengalami Stunting

“Saya sengaja ingatkan untuk bapak ibu agar sepulangnya dari tempat kita bersama menerapkan ilmu yang kita dapat
Kata Elisabeth Botha Bria Seran.(ed)

About Post Author